Kapolsek Leuwimunding Bersama Anggota Koramil Leuwimunding Pantau Vaksinasi Sinergita


DNNTV.ID,  Majalengka | Pelaksanaan vaksinasi untuk mendukung target satu juta vaksin se-Indonesia perhari turut dilakukan jajaran polri dengan mendirikan Gerai Sinergitas Vaksin Presisi.

Hal ini dilakukan juga oleh Polsek Leuwimunding Polres Majalengka Polda Jabar bekerja sama dengan Pemerintah Desa dan Kecamatan Leuwimunding dan Puskesmas Leuwimunding, dengan membuka Gerai Sinergitas Vaksin Presisi di Puskesmas Leuwimunding Kecamatan Leuwimunding Kabupaten Majalengka, Jumat (23/7/2021).

Kapolsek Leuwimunding Polres Majalengka Polda Jabar, IPTU Edi Purwanto bersama anggota Koramil, memantau langsung giat vaksinasi yang dilakukan oleh petugas medis kepada masyarakat yang belum vaksin.

“Antusiasme warga sangat tinggi saat mengantri giliran untuk di vaksin,” ujar Kapolsek Leuwimunding IPTU Edi Purwanto.

Sementara itu, Kapolres Majalengka AKBP Syamsul Huda melalui Ps.Kasubsi Penmas Sie Humas Aiptu Riyana mengapresiasi dukungan medis dari Puskesmas Leuwimunding dan Pemerintah Desa Leuwimunding yang turut mensukseskan program vaksinasi, “Mari kita sukseskan vaksinasi guna menekan penyebaran Covid -19,” tandasnya.


Like it? Share with your friends!

What's Your Reaction?

hate hate
0
hate
confused confused
0
confused
fail fail
0
fail
fun fun
0
fun
geeky geeky
0
geeky
love love
0
love
lol lol
0
lol
omg omg
0
omg
win win
0
win

0 Comments

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Choose A Format
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Countdown
The Classic Internet Countdowns
Open List
Submit your own item and vote up for the best submission
Ranked List
Upvote or downvote to decide the best list item
Meme
Upload your own images to make custom memes
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Gif
GIF format

Send this to a friend