Angin Puting Beliung, Terjang Lampung


DNN, Lampung | Angin puting beliung menerjang Kawasan Unit 2, Tulangbawang, Lampung hingga puluhan rumah warga dan fasilitas umum di kawasan Kampung Dwi Warga Tunggaljaya rusak parah, disapu angin yang disertai hujan deras, Rabu (20/05/2020), pukul 15:00 WIB.

Hujan deras disertai puting beliung tersebut, berawal sekitar pukul 14.30′ selain berakibat banyak rumah rusak karena tertimpa pohon bahkan roboh sampai saat ini informasi korban jiwa 1 meninggal dunia.

Dari informasi yg diperolah daerah yang terdampak puting beliung meliputi RK.02, RK.01 kampung Tri tunggal jaya Kecamatan Banjar Agung Kabupaten Tulang, RK.06 RK.07 Kampung Dwi Warga Tunggal Jaya Kecamatan Banjar Agung Kabupaten Tulang Bawang.

(Yosephine @infomitigasi)


Like it? Share with your friends!

What's Your Reaction?

hate hate
0
hate
confused confused
0
confused
fail fail
0
fail
fun fun
0
fun
geeky geeky
0
geeky
love love
0
love
lol lol
0
lol
omg omg
0
omg
win win
0
win
DnnTv.id

0 Comments

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Choose A Format
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Countdown
The Classic Internet Countdowns
Open List
Submit your own item and vote up for the best submission
Ranked List
Upvote or downvote to decide the best list item
Meme
Upload your own images to make custom memes
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Gif
GIF format

Send this to a friend